CEVEST CENTER OF EXCELENT

Wednesday, November 7, 2012

Program Pelatihan Soldering dan Desoldering

PROGRAM PELATIHAN
Soldering dan Desoldering

LAMA PELATIHAN
70 Jam Pelajaran @45Menit
TUJUAN PELATIHAN
Pada akhir pelatihan, peserta pelatihan mampu melakukan pemeliharaan peralatan kerja, identifikasi komponen, meng-assembly komponen pada PCB dan menyolder komponen pada PCB secara manual
MATERI PELATIHAN
  1. ELM.UM01.006.01 Memelihara Peralatan Kerja
  2. ELM.UM01.011.01 Membaca dan Mengidentifikasi Komponen Elektronika (Pasif)
  3. ELM.UM01.012.01 Membaca dan Mengidentifikasi Komponen Elektronika (Aktif)
  4. ELM.UM02.013.01 Meng-assembly Komponen Elektronika pada PCB secara Manual
  5. ELM.UM02.014.01 Menyolder Komponen Elektronik pada PCB secara Manual
PERSYARATAN PESERTA
1. Tamatan SMK jurusan Elektronika / SMU IPA
2. Sehat jasmani dan rohani
3. Bersedia mematuhi tata tertib
4. Umur maksimal 24 tahun
5. Berkelakuan baik
6. Tidak buta warna

0 comments:

Post a Comment