CEVEST CENTER OF EXCELENT

Thursday, December 20, 2012

Pelatihan Dasar-Dasar PLC dari PT Showa

Alhamdulillah, kejuruan elektronika industri cevest bekasi kembali melaksanakan pelatihan berbasis kompetensi yang bekerja sama dengan PT Showa.

Pelatihan Dasar-Dasar PLC selama 40 jam pelatihan atau selama 5 hari dari tanggal 11 Desember - 17 Desember 2012.

Materi yang diberikan yaitu :


1
Penjelasan tentang PLC dan klasifikasi pemilihan PLC (teori).
2
Penjelasaan dan pembahasan bahasa pemrograman PLC (teori).
3
Penjelasan dan pembahasan 5 rangkaian dasar PLC (teori) 
4
Pembahasan dan penjelasan software GXProgrammer serta peng gunaan training kit PLC Mitsubishi (teori+praktik). 
5
Pemasangan Input Device dan Output Device external di PLC   training kit (teori+praktik). 
6
Pembahasan dan penjelasan instruksi Timer, Counter, Keep, Diferensiasi, Holding Relay, Internal Relay, Special Relay(teori +  praktik). 
 







1 comments:

  1. The grade merchandise are updated to expo the folder program is equal to the relation in the PLC. programmable logic controller

    ReplyDelete